Eksplanatori dan Konfirmatori Pengajaran Pelayan Kristus Berdasarkan 1 Timotius 4:6-16 Bagi Staff Fulltime Yayasan Sungai Kehidupan

Authors

  • Ima Sekolah Tinggi Teologi KADESI Yogyakarta
  • Tamba Parulian Sekolah Tinggi Teologi Kadesi Yogyakarta
  • Sri Wahyuni Sekolah Tinggi Teologi Kadesi Yogyakarta
  • Hendrikus Sekolah Tinggi Teologi Kadesi Yogyakarta

Keywords:

Confirmation, Apostle Paul's Teaching, Good Servant Of Christ

Abstract

Pelayan Kristus yang baik adalah seorang hamba Kristus, yang sadar bahwa hidupnya adalah milik Kristus karena Kristus sudah menebus hidupnya, Berkomitmen dan bertanggung jawab kepada satu tuan, yaitu Kristus, Pelayan yang memiliki ketaatan dan kesetiaan penuh dan kerendahan hati. Tujuan penulisan artikel ini untuk mengetahui tingkat konfirmasi, dimensi yang dominan dan latar belakang yang dominan dalam menentukan konfirmasi pengajaran Rasul Paulus menjadi pelayan Kristus yang baik berdasarkan 1 Timotius 4:6-16 bagi staff fulltime usia 26-35 tahun di Yayasan Sungai Kehidupan. Penelitian ini menggunkan metode kuantitatif, data diperoleh dari sumber pustaka dan kuisioner yang dibagikan. Hasil menunjukkan bahwa tingkat konfirmasi pengajaran Rasul Paulus menjadi pelayan Kristus yang baik berdasarkan 1 Timotius 4:6-16 bagi staff fulltime usia 26-35 tahun di Yayasan Sungai Kehidupan pada kategori sedang. Dimensi yang paling dominan menentukan tingkat konfirmasi pengajaran Rasul Paulus menjadi pelayan Kristus yang baik berdasarkan 1 Timotius 4:6-16 bagi staff fulltime usia 26-35 tahun di Yayasan Sungai Kehidupan yaitu menjadi teladan dan latar belakang yang paling dominan menentukan tingkat konfirmasi pengajaran Rasul Paulus  menjadi pelayan Kristus yang baik berdasarkan 1 Timotius 4:6-16 bagi staff fulltime usia 26-35 tahun di Yayasan Sungai Kehidupan yaitu lamanya melayani.

References

Abineni. (2002). Garis-garis Besar Hukum Gereja. BPK Gunung Mulia.

Abineni. (2002). Garis-garis Besar Hukum Gereja. BPK Gunung Mulia.

Adolfina Elisabeth Koamesakh. (2020). Logos Dan Sophia Dalam Perjanjian Baru. SOTIRIA (Jurnal Teologi Dan Pelayanan Kristiani), 2(2), 69–78.

Arifianto, Y. (2020). Deskripsi Sejarah Konflik Horizontal Orang Yahudi dan Samaria. PASCA: Jurnal Teologi Dan Pendidikan Agama Kristen, 16(1), 33–39.

Arikunto, S. (2013). Prosedur Penelitian suatu pendekatan praktik cetakan ke 15. Rineka Cipta.

Asih Rachmani Endang Sumiwi. (2019). Konsep Pelayan Tuhan Perjanjian Baru Dan Penerapannya Pada Masa Kini. EPIGRAPHE: Jurnal Teologi Dan Pelayanan Kristiani, 3(2), 94.

B. Newman. Jr. (2007). Kamus Yunani-Indonesia Untuk Perjanjian Baru. BPK Gunung Mulia.

Bahasa, B. P. dan P. (2016). Tekun. Kbbi.Kemdikbud.Go.Id.

Carson, D. A. and D. J. M. (2005). A Quick Introduction to the New Testament. An Introduction to the new testement.

Damazio Frank. (1988). The Making of A Leader. City Bible Publishing.

Dkk, A. J. (2014). Metodologi Penelitian Bisnis. UMSU PRESS.

Eliezer Sasmoko. (2005). Eliezer Sasmoko, “Penelitian Eksplanatori Dan Konfirmatori. Harvest International Theological Seminary.

Erastus Sabdono. (2017). Pelayanan yang sesungguhnya. Literatur Rehobot.

Guthrie, D. (1992). Tafsiran Alkitab Masa Kini 3 Matius-Wahyu. Yayasan Komunikasi Bina Kasih.

Henry, M. (2017). Commentary On Whole Bible. Woodstock.

J. Strong. (1890). Greek Dictionary of the New Testament. Exhaustive Concordance Of The Bible.

Jelita sihite. (2018). Berteologi dan melayani. Kurios (Jurnal Teologi Dan Pendidikan Agama Kristen, 1(1), 41.

John Kingsley Alley. (2007). Pewahyuan Rasuli Reformasi dalam Gereja. Metanoia Publishing.

Jonathan Lamb. (2008). Integritas: Memimpin Di Bawah Pengamatan Tuhan. Literatur Perkantas.

Pandensolang, W. (2010). Gramatika dan Sintaksis Bahasa Yunani Perjanjian Baru. YAI Press.

Prasetyo, B. (2004). Metode Penelitian Kuantitatif. Grafindo Persada.

Priyanto, D. (2010). Paham Analisis Statistik Data Dengan SPSS (p. 115). Mediakom.

Smith Wingglesworth. (2003). Beranilah Percaya. Revival Publishing House.

Sonny Eli Zaluchu. (2010). Kepemimpinan Hamba [Servant Leadership]. Jurnal Teologi Gracia Deo, 3(2), 89.

stanley M. Horton, E. al. (1994). Alkitab Penuntun Hidup berkelimpahan. Gandum Mas.

Stephen Tong. (2014). Cara Pandang Seorang Pelayan. Momentum.

Stephnus Herry. (2015). Gosong. Metanoia Publishing.

Susanto. (2010). Perjanjian Baru Interlinear Yunani-Indonesia Jilid I & II. LAI.

The Wycliffe Bible Commentary. (2014). Biblestudytoolscom.

Wijaya, Y. (2018). Kepemimpinan Yesus Sebagai Acuan Bagi Kepemimpinan Gereja Masa Kini. JUrnal JAFFRAY, 16(2), 87.

William Barclay. (2011). Surat-surat 1 dan 2 Timotius, Titus, Filemon. PT.BPK Gunung Mulia.

Downloads

Published

2022-12-30

How to Cite

Ima, Parulian, T. ., Wahyuni, S., & Hendrikus. (2022). Eksplanatori dan Konfirmatori Pengajaran Pelayan Kristus Berdasarkan 1 Timotius 4:6-16 Bagi Staff Fulltime Yayasan Sungai Kehidupan. Basilius Eirene: Jurnal Agama Dan Pendidikan, 1(2), 109–207. Retrieved from https://e-journal.basileajutyn.com/index.php/jb/article/view/11

Issue

Section

Articles